Selasa, 18 September 2012
ramuan jamu/herbal obat bronkitis
ramuan jamu herbal untuk mengobati /
obat bronkhitis dengan cara alami
tanda-tanda terkena bronkhitis
1.
Batuk yanh hampir
terus-menerus.
jika berludah di ikuti dengan warna
2.
sering di ikuti lendir kental di dalam tenggorokan.
3.
nyeri dada napas sesak
4. demam
di ikuti dengan sakit pada sendi
Resep ramuan herbal 1
bahan:
-
daun sirih 7 lembar
-
jahe 20 gr
-
kulit jeruk mandarin 15 gr
-
gula batu secukupnya
cara pembuatan:
bersihkan semua bahan rebus dengan air
600 cc sisakan hingga 300 cc kemudian saring, minum 2 kali / hari
Resep ramuan herbal 2
bahan:
-
pegagan segar 30 gr
-
bunga sepatu 2 kuntum
cara pembuatan:
bersih kan semua bahan kemudia tumbuk,
rebus dengan air 600 cc sisakan hingga 200cc.disaring
., minum 2 kali / hari
Resep ramuan herbal 3
bahan :
-
sambiloto kering 10 gr
-
bawang putih 2 siung, di haluskan
-
madu 1 sendok makan
cara pembuatan :
bersihkan semua bahan. kemudian rebus
sambiloto kering dengan air 400 cc sisakan hingga 200 cc, kemudian saring
gunakan air rebusan tersebut untuk
menyeduh bawang putih kemudian campurkan madu minum 2 kali / hari
.
Resep ramuan herbal 4
bahan:
-
daun patikan kebo segar : 30 gr
-
dau saga segar : 15 gr
cara pembuatan:
bersihkan semua bahan rebus dengan air 600 cc sisakan
hingga 300 cc
,minum 2 kali / hari
Resep ramuan herbal 5
bahan:
-
kaktus gepeng : 50 gr (di kupas)
-
bunga kenop : 15 kuntum
-
akar manis : 10 gr
cara pembuatan:
cuci dan bersihkan semua bahan rebus
dengan air 600 cc sisakan higga 300 cc, kemudian disaring
minum 2 kali / hari
.
Resep ramuan herbal 6
bahan :
-
umbi bunga lili kering 30 gr
-
akar putri malu 60 gr
cara pembuatan:
bersihkan semua bahan lalu
dipotong-potong,.
rebus dengan air 600 cc (dengan api
kecil) sisakan hingga 300 cc., minum 2
kali/hari
*pilih salah satu resep diatas ,
semoga bermanfaat
Label:
jamu,
ramuan tradisional
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas komentar nya