Kamis, 28 Februari 2013
manfaat/khasiat buah salak bagi kesehatan
buah salak |
Manfaat Buah Salak untuk Mata
Di dalam buah salak mangandung
betakaroten yang berfungsi untuk memelihara kesehatan mata
di dalam 100 gr betakaroten buah salak lebih dari 5,5 lebih banyak
di bandingkan buah mangga, dan 3 kali lebih banyak di bandingkan buah jambu biji, serta 5 kali lebih besar di bandingkan buah semangka merah
di bandingkan buah mangga, dan 3 kali lebih banyak di bandingkan buah jambu biji, serta 5 kali lebih besar di bandingkan buah semangka merah
Khasiat buah salak untuk obat diare
Dengan makan buah salak sebanyak lebih dari 20 gr segar, dapat mengurangi
penderita diare/mencret
Khasiat daun salak untuk mengobati sakit ambeien
Bahan :
-
daun salak : 3 helai
-
gula merah secukup nya
cara pembuatan:
cuci dan bersihkan daun salak tersebut menggunakan 1 gelas air hingga
mendidih
cara penggunaan:
saring air rebusan daun salak tersebut tambahkan gula merah secukupnya,
minum 2 kali/hari .pagi dan malam hari
Khasiat kulit salak untuk mengobati diabetes kering dan menstabilkan
tekanan darah
bahan:
-
kulit salak :
secukupnya
cara pembuatan :
cuci dan bersihkan kulit salak tersebut
cara pembuatan:
rebus kulit salak tersebut menggunakan air secukupnya (disarankan
menggunakan kuali dari tanah)
rebus dg api kecil sampai mendidih
cara penggunaan:
saring air rebusan tersebut, minum kan pd penderita 3 kali / hari (sekali
minum satu gelas).
selama 2 minggu tanpa putus
demikiat manfaat dari salak .. semoga bermanfaat,,
Label:
manfaat buah,
ramuan tradisional,
tanaman obat
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas komentar nya