Selasa, 03 Juli 2012

ramuan jamu/herbal obat kulit kering


resep jamu tradisional, untuk mengobati/mengatasi kulit kering ,dengan cara alami



kulit kering


Ciri-ciri atau gejala kulit kering atau Psoriasis adalah :

  1. Kulit terlihat kering dan bersisik, kayak uler kali ye..
  2. Kulit terasa kasar bila di pegang atau di raba


RESEP TRADISIONAL (1)
Bahan :

  1. Buah mahkota dewa (Phaleria macrocarpa)
  2. Air


Cara pembuatan :

  1. Belah buah mahkota dewa, buang bijinya, iris tipis dan keringankan.
  2. Setelah kering, rebus dengan 1 liter air dengan api besar
  3. Setelah mendidih kecilkan apinya dan terus di rebus hinga air tersisa 1/4 liter, tiriskan
  4. Saring setelah dingin
  5. Ramuan siap untuk di pakai


Cara penggunaan ramuan :

  1. Minum ramuan tersebut 2 kali sehari, pagi lan sore, setiap minun setengan ramuan.
  2. Ulangi beberapa kali.


RESEP PENGOBATAN (2)
Bahan :

  1. Batang seledri (Apium graveolens L.)
  2. Bit
  3. Wortel (Daucus carota)

Cara pembuatan :

  1. Parut/lumatkan/blender 2 batang seledri, 1 buah bit, 3 buah wortel ukuran sedang.
  2. Ramuan siap beraksi.

Cara pengobatan :

  1. Langsung minum ramuan itu pada saat perut kosong.
  2. Ulangi beberapa kali.
semoga bermanfaat...

0 komentar: