Kamis, 05 Juli 2012

ramuan jamu /herbal obat osteoporosis/pengeroposan tulang

osteoporosis


resep tradisional untuk mengobati osteoporosis atau pengeroposan tulang dengan cara alami
Bahan:

  1. Biji cengkeh (Syzygium aromaticum)
  2. Jahe merah (Zingiber officinale)
  3. Kacang hijau (Phaseolus radiatus L.)
  4. Kapulaga (Amomum CARDAMOMUM)
  5. Lada (piper nigrum)
  6. Madu
  7. Air

Cara pembuatan:

  1. Lumatkan atau haluskan 10 gram biji cengkeh, 20 gram jahe merah, 30 gram kacang hijau, 10 gram kapulaga, 20 gram kayu manis, dan 15 gram lada sampai halus
  2. Rebus hasil lumatan tersebut dengan 4 gelas air.
  3. Angkat rebusan setelah mendidih dan air tersisa setengahnya.
  4. Saring rebusan setelah dingin untuk mendaptkan airnya.
  5. Ramuan siap di gunakan.

Cara penggunaan ramuan herbal:

  1. Minum air rebusan sehari 2 kali, pagi dan sore masing-masing 1 gelas setiap kali minum, dengan sebelumnya tambahkan 1 sendok madu agar rasannya enak.
  2. Lakukan secara teratur.
semoga bermanfaat..

0 komentar: